Dokumen penilaian risiko ini membantu produsen ternak menyadari potensi risiko residu kimiawi saat membeli pakan suplemen dan pakan produk sampingan untuk ternak.